Spesifikasi Kehebatan Samsung GALAXY S5

Spesifikasi Kehebatan Samsung GALAXY S5- 

Spesifikasi Kehebatan Samsung GALAXY S5

"Samsung semakin di depan", seperi take line iklan motor Indonesia, Istilah itu lah sepertinya yang patut kita sanjung untuk smartphone super canggih ini. Samsung kini semakin dikenal masyarakat, tren dan gayanya selalu membuat para pecinta gadget ingin memilikinya.

Berikut 5 spesifikasi canggih yang dapat ditemukan di Samsung GALAXY S5.

1. Kamera lebih bagus dan lebih cepat

Spesifikasi Kehebatan Samsung GALAXY S5

Samsung GALAXY S5 menggunakan sensor 16 megapixel,Rahasianya terletak pada teknologi Phase Detection Autofocus yang lazim digunakan di kamera mirrorless kelas atas. Dipadukan dengan Contrast Detection AF, kamera Samsung GALAXY S5 dapat menemukan fokus hanya dalam waktu 0,3 detik.
Bagi yang suka merekam video, pasti akan menyukai dukungan perekaman video 4K UHD (840 x 2160 pixel 30fps) yang memiliki resolusi 4x lebih padat dibandingkan video Full HD. 

2. Koneksi Internet super cepat
Samsung GALAXY S5 menggunakan Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac generasi kelima. Selain itu, Samsung juga menerapkan penggunaan beberapa antena sekaligus atau dikenal sebagai MIMO (2X2). Teknologi MIMO ini dapat meningkatkan jangkauan dan kecepatan transfer data tanpa peningkatan daya transmisi.
Samsung juga memperkenalkan fitur Download Booster di smartphone terbarunya ini.

3.Fitur untuk kesehatan 
Samsung GALAXY S5 kini telah dilengkapi sensor pemantau detak jantung, serta dapat berfungsi sebagai pedometer. Anda dapat menghubungkannya ke jajaran produk Gear, yaitu Gear 2 dan Gear Fit, untuk menjadikannya sebagai pelatih fitness pribadi. Gampang untuk menjadi sehat, bukan?

4.Desain lebih istimewa & lebih tangguh
Samsung GALAXY S5 kini menggunakan desain pola berpori untuk tutup baterainya. Dipadukan dengan pilihan warna baru yang lebih dinamis seperti Charcoal Black, Shimmery White, Electric Blue dan Copper Gold, Samsung GALAXY S5 terlihat lebih mewah dibandingkan seri sebelumnya. Ini berarti ponsel ini terlindungi sepenuhnya dari debu dan juga tahan air

5.Daya tahan baterai lebih bagus 
Samsung memberikan baterai Li-Ion berkapasitas 2800mAh yang cukup besar. Tidak hanya meningkatkan kapasitas baterainya, Samsung juga memasukkan ultra power-saving mode untuk menghemat konsumsi daya.

Sebelum tergiur dengan gadget yang semakin banyak sekarang, ada baiknya memperhatikan spesifikasi yang seperti kita inginkan terlebih dahulu sebelum membelinya.

Related Posts :

0 Response to "Spesifikasi Kehebatan Samsung GALAXY S5"

Post a Comment

wdcfawqafwef